Laman

Sejarah D3mits


DIPLOMA 3 – TEKNIK MESIN ITS


Workshop D3

A. SEJARAH SINGKAT DIII TEKNIK MESIN
Yayasan Perguruan Tinggi Teknik (YPTT).
Tgl. 17 Agustus 1957, Ketua Dr. Angka Nitisastro

Nama PT  : Perguruan Tinggi Teknik 10 Nopember Surabaya.
Pendiri     :  Yayasan Perguruan Tinggi Teknik 10 Nopember Surabaya
Tanggal   : 10 Nopember 1957. Diresmikan oleh Dr. Ir. Soekarno
Jurusan    :  1.  Teknik Mesin (S1) dan Pendidikan Ahli Teknik (PAT) : Jurusan Mekanik PAT-ITS
  2.  Teknik Sipil (S1) dan Pendidikan Ahli Teknik (PAT)

Berubah menjadi : Institut Teknologi 10 Nopember Surabaya disingkat ITS.
Berdasarkan SK. Menteri Pendidikan dan Pengajaran No. 93367/U.U, Tanggal 3 Nopember 1960.
Diperbaharui melalui SK. Menteri PDK No. 101250/U.U, Tanggal 3 Desember 1960.
Mempunyai 5 Fakultas, yaitu :
  1. Fakultas Teknik Sipil (FTS), mempunyai PAT
  2. Fakultas Teknik Mesin (FTM), mempunyai PAT
  3. Fakultas Teknik Elektro (FTE), mempunyai PAT
  4. Fakultas Teknik Kimia (FTK)
  5. Fakultas Teknik Perkapalan (FTP), mempunyai PAT
Tahun 1965 ITS membuka 2 (dua) Fakultas baru yaitu :
  1. Fakultas Ilmu Pasti Alam (FMIPIA)
  2. Fakultas Teknik Arsitektur (FTA)

Berubah menjadi 5 Fakultas.
Berdasarkan SK. Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 0557/0/1983
  1. Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA)
  2. Fakultas Teknologi Industri (FTI)
  3. Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan (FTSP)
  4. Fakultas Teknologi Kelautan FTK)
  5. Fakultas Non Gelar Teknologi (FNGT) :
  • Jurusan Teknik Mesin
  • Jurusan Teknik Sipil
  • Teknik Elektro
  • Teknik Pekapalan

Pengintegrasian FNGT.
Berdasarkan SK. Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik No. 0312/0/1991.
Tangga 6 Juni 1991 Jurusan Teknik Mesin FNGT diintegrasikan kedalam Jurusan Teknik Mesin FTI-ITS dengan
nama : Program Studi DIII Teknik Mesin FTI-ITS sampai dengan saat ini.

Tahun 2001 Program Studi DIII Teknik Mesin FTI-ITS.
Mendapatkan bantuan pengembangan program untuk peningkatan ketrampilan yaitu :
Technological and Proffesional Skills Sector Project (TPSDP-Bath I)

Tahun 2009 mengajukan Akreditasi ke BAN-PT.
Terakreditasi Tahun 2010, dengan peringkat ” B “

Tahun 2012 Rencana menjadi Fakultas baru dengan nama :
Fakultas Teknologi Sains dan Terapan (FTST)

B. PROGRAM STUDI DIII TEKNIK MESIN

Tool Center D3

  1. 1. DIII REGULER :
    • Bidang Studi Manufaktur
    • Bidang Studi Konversi Energi
  2. 2. DIII DISNAKER (137 mhs) :
    • Mesin Produksi
  3. 3. DIII PLN ( 22 mhs) :
    • Mesin Pembangkit Listrik


C. LABORATORIUM
  1. LABORATORIUM KONVERSI ENERGI (KE)
  2. LABORATORIUM MANUFAKTUR / TEK. PRODUKSI
  3. LABORATORIUM UMUM ( KE dan MN)
D3 – Mesin ITS 01

D. LABORATORIUM KONVERSI ENERGI
  1. Laboratorium Motor Bakar
  2. Laboratorium Pompa dan Kompresor
  3. Laboratorium Pendingin dan AC

E. LABORATORIUM MANUFAKTUR
  1. Laboratorium Perautan
  2. Laboratorium Teknik Pembentukan
  3. Laboratorium Teknik Las
  4. Laboratorium Teknik Cor
  5. Laboratorium Teknologi Mekanik
  6. Laboratorium CAD & CAM

F. LABORATORIUM UMUM
 D3 – Mesin ITS 02


  1. Laboratorium Komputer
  2. Laboratorium Ilmu Logam
  3. Laboratorium Studio Gambar
  4. Laboratorium Pneumatik Hidrolik
  5. Laboratorium Mekatronika




G. DOSEN – DOSEN TEKNIK MESIN DIPLOMA 3 :
NO.
NAMA
NIP
JABATAN
1
 Ir. Suhariyanto, MT.
196204241989031005
Ketua Program Studi
2
 Dr. Ir. Heru Mirmanto , MT.
196202161995121001
Sekretaris Program Studi
3
 Ir. Joko Sarsetyanyto, MT.
196106021987011001
Kalab. Konversi Energi
4
 Ir. Mahirul Mursid, MT.
196206261989031003
Kalab. Manufaktur
5
 Ir. Eddy Widiyono, MT.
196010251987011001
Kasie Pengajaran
6
 Ir. Sri Bagun S., MT.
195201271981032001
Kasie Kerja Praktek
7
 Liza Rusdiana, ST., MT.
Dosen Tunggu
Kasie Tugas Akhir
8
 Ir. Syamsul Hadi, MT.
195811031987011001
Dosen TKK
9
 Ir. Hari Subiyanto, MSc.
196006231988031002
Kasie Teknik Cor
10
 Ir. Subowo, MSc.
195810241987011001
Kasie Teknik Las
11
 Dr. Dedy Zulhidayat Noor, MT.
197512062005011002
Kasie Motor bakar
12
 Ir. Nur Husodo, MSc.
196104211987011001
Kasie Teknik Mekanik
13
 Dr. Hendro Nurhadi, Diplm.Ing., PhD.
197511202002121002
Kasie Mekatronika
14
 Ir. Budi Luwar S., MT.
196211141990031002
Kasie Teknik Pemb.
15
 Ir. Denny ME Soedjono, MT.
195709911988031001
Kasie Pendingin & AC
16
 Ir. Arino Anzip, M.Eng.Sc.
196107141988031003
Kasie Pneumatik & Hidrolik
17
 Atria Pradityana, ST., MT.
198511242009121000
Kasie PNK
18
 Rivai Wardani, ST., MT.
198107222009101004
Kasie Komputer
19
 Dr. Ir. Bambang Sampurno, MT.
196509191990031003
………
20
 Ir. Astu Pudjanarsa, MT.
196401041988031001
………
21
 Ir. Sugijantono, MT.
196405301986031001
………
22
 Ir. Winarto, DEA.
196012131988111001
……….
23
 Giri Nugroho, ST.
Dosen Tunggu
……….

H. FASILITAS :
 D3 – Mesin ITS 03

  1. Taman
  2. Sarana Olahraga (Basket, Futsal, Tenis Meja)
  3. Kantin
  4. Ruang Kuliah yang nyaman
  5. Workshop
  6. Tool Center
  7. Studi Gambar
  8. Pelatihan AutoCad
  9. Lab. CNC (Mahasiswa Baru)
  10. Lab. Teknik Las (Praktikum Mahasiswa)
  11. Bengkel Otomotif (Hima D3mits)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar